Ini adalah foto-foto KKN saya selama 1,5 bulan di Brebes. KKN yang dimulai tanggal 31 Oktober dan berakhir tanggal 14 Desember 2011 (45 hari) ini bertemakan Pemberantasan Buta Aksara (KKN PBA). Selama 1,5 bulan itu kami mahasiswa dari berbagai disiplin ilmu di Universitas Negeri Semarang (UNNES) berkewajiban mengajari warga Brebes yang belum 'melek' aksara. Saya dan 9 teman lainnya kebetulan ditempatkan di desa Jagapura kecamatan Kersana. Begitu banyak kenangan yang kami lalui bersama, berikut ini adalah beberapa foto2 kami selama KKN.
to be continued....
0 komentar:
Posting Komentar
Silakan isi komentar Anda di sini